Selain web histats.com ( baca artikel Cara daftar dan pasang widget Histats ) , ada beberapa website lain yang menyediakan layanan statistik blog dengan cara memasang kode sript yang disediakan web tersebut ke dalam widget/gadget blog kita. dan pada postingan kali ini saya akan berbagi tips cara memasang widget Statistik Whos Amung Us.
Sebagaimana histats.com, Situs whos.amung.us juga memberikan layanan cuma - cuma (gratis) berupa script untuk menampilkan statistik blog, Adapun tampilan dari Widget statistik whos.amung.us adalah sebagai berikut:
- Widget klasik
- Widget berwarna
Ket: Kita bisa mengatur warna background dan warna font Widget ini - Widget Tab
Ket: Kita bisa mengatur warna letak Widget ini, apakah menggatung di sebelah kiri tengah atau kanan,apakah atas, tengah atau bawah - Widget kecil
- Widget Peta
Jika Anda tertarik memasangnya di Blog Anda, maka silahkan ikuti langkah - langkah berikut ini:
- Kunjungi situs whos.amung.us
- Untuk memilih jenis tampilan widget seperti gambar tersebut di atas
klik menu "widget" yang terletak di bagian atas. (lihat no. 1. pada
gambar berikut)
"
- Pilih wigget tampilan yang diinginkan (misal klik widget klasik, seperti no.2 pada gambar diatas)
- Klik Clipboard yang seperti yang ditunjukkan No.3 pada gambar untuk mengambil (copy) kode/sript widget ini.
- Apabila anda memilih widget tab, maka anda harus perhatikan pengaturan berikut :
3. Login ke Blogger
4. Masuk ke Rancangan -- Elemen Halaman
5. Tambahkan Gadjet anda, pilih HTML/JavaScript
6. Paste kode script yang sudah dikopi tadi
7. Simpan Gadjet anda!

Demikian postingan cara memasang widget Statistik Whos Amung Us. kali ini,
Tidak ada komentar:
Posting Komentar